Insect atau serangga adalah anggota kelas Insecta dalam filum Arthropoda yang memiliki tubuh tersegmentasi dan biasanya memiliki satu atau dua pasang sayap. Serangga merupakan kelompok hewan yang paling beragam dan melimpah di planet ini, dengan jutaan spesies yang telah diidentifikasi dan banyak lagi yang belum terungkap.
Tentunya kita tidak menghafal semua spesies tersebut, hanya yang sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari. Pada artikel ini, saya akan memperkenalkan Anda pada 55 nama serangga dalam bahasa Inggris.
Kosakata ini dilengkapi dengan gambar, audio, dan pelafalan (pronunciation), panduan ini memungkinkan Anda mengingat kosakata baru dengan cepat karena melibatkan indra penglihatan dan pendengaran dalam proses belajar. Berikut adalah daftar 55 nama serangga dalam bahasa Inggris:
Insect (Serangga)
NB :
- Klik Gambar ambar untuk memperbesar
- Klik Audio untuk mendengarkan
- Copy dan Paste-kan ke Word untuk Print.
- Saya menggunakan penyimpanan audio gratis, jadi server terkadang putus-putus sehingga membuat suara kadang tidak muncul